Sabtu, 19 Juni 2010

Be 100%

Siapa diantara Anda yang memiliki perusahaan maskapai penerbangan?
Siapa diantara Anda yang bisa mengemudikan pesawat terebang?
Siapa diantara Anda yang pernah naik pesawat terbang?
Siapa diaantara Anda yang pernah melihat pesawat terbang?

Pesawat terbang komersial yang paling banyak saat ini adalah pesawat Boeing 737 seri 800, dengan bobot maksimal 79 ton pada saat berisi muatan penuh. Untuk bisa tinggal landas, katakanlah memerlukan panjang landasan minimal 2200 meter, pada titik (meter) ke 1500 harus sudah mencapai kecepatan 160 knot atau 296 km/jam. Apa yang terjadi, jika pada titik 1500 m, kecepatannya hanya 290 km/jam? Tidak bisa tinggal landas kan? Bahkan kemungkinan pesawatnya akan "bablas" melewati landasan. Bisa terjadi kecelakaan.

Siapa diantara Anda yang memiliki motor?
Siapa diantara Anda yang bisa naik motor?
Siapa diantara Anda yang pernah melihat motor?

Saat ini, motor sudah dilengkapi dengan elektrik starter untuk menyalakannya. Sehingga cukup dengan pencet tombol, motor langsung menyala.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar